TUJUAN PELATIHAN PENGELOLAAN SISTEM PENANGGULANGAN KEBAKARAN INDUSTRI MINYAK DAN GAS

PENGELOLAAN SISTEM PENANGGULANGAN KEBAKARAN INDUSTRI MINYAK DAN GAS – Setelah mengikuti Training ini diharapkan peserta :
1. Memiliki kesadaran peserta akan pentingnya kesigapan perusahaan menghadapi keadaan darurat yang bisa terjadi.
2. Memahami konsep pencegahan dan penanggulangan kebakaran  yang terjadi di kantor maupun di tempat tinggal.
3. Mampu melakukan evaluasi dan pelaporan peralatan proteksi kebakaran.
4. Memahami dan mampu melakukan pemadaman api ringan dan berkoordinasi tingkat lanjut dengan management tanggap darurat lainnya.
5. Mampu bekerja secara berkelompok untuk mengorganisir pada keadaan darurat khususnya kondisi kebakaran

METODE PELATIHAN

Tutorial, diskusi, Praktikum Kebakaran : APAR dan Fire Blanket

MATERI PELATIHAN DASAR PENAGGULANGAN KEBAKARAN

  1. Beberapa materi pelatihan yang akan di sampaikan
  2. Perundang-undangan terkait K3 dan penanggulangan kebakaran
  3. Teori dasar Api dan dasar pembentuk api
  4. Triangle of fire
  5. Klasifikasi Kebakaran
  6. Program pencegahan kebakaran di tempat kerja
  7. Program Penangulangan kebakaran
  8. Pengenalan Peralatan dan perlengkapan Proteksi Kebakaran Seperti : APAR, system hydrant,
  9. Detektor kebakaran, sprinkler dan lain-lain
  10. Praktikum pemadam kebakaran

Persyaratan

1 Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP) / Kartu Keluarga (KK) bagi Warga Negara Indonesia (WNI)
2 Fotokopi paspor dan izin tinggal kerja dari imigrasi bagi Warga Negara Asing (WNA)
3 Fotokopi Ijazah terakhir
4 Surat keterangan pengalaman kerja minimal 3 (tiga) tahun di bidang keselamatan kerja (K3) dan/atau penanggulangan bencana kebakaran bagi lulusan SLTA dan sederajat
5 Surat keterangan pengalaman kerja minimal 1 (satu) tahun di bidang keselamatan kerja (K3) dan/atau penanggulangan bencana kebakaran bagi lulusan Sarjana Muda (D3).
6 Pas foto terbaru ukuran 3X4, menggunakan kemeja berdasi dengan latar belakang merah
7 Curriculum Vitae (CV) terbaru

Fasilitas

Sertifikat resmi dari BNSP
Sertifikat Kehadiran
Softcopy Materi

Waktu & Tempat

Menyesuaikan Instansi

Investasi & Fasilitas

Fasilitas : Certificate,Training kits, Makan 3 x dan Snack 2 x

 

Instruktur
Praktisi yang berpengalaman di bidang industri minyak dan gas dan Asesor BNSP

 

 

 

Open chat
Coba Hubungi Untuk Bantuan
Scan the code
Selamat kamu terpilih untuk mendapatkan harga promo, hubungi sekarang untuk reedem promo