logo-new
AHLI MUDA BIDANG KEAHLIAN MANAJEMEN KONSTRUKSI    

Deskripsi

AHLI MUDA BIDANG KEAHLIAN MANAJEMEN KONSTRUKSI   -  adalah ahli yang memiliki kompetensi menyusunprogram dan perencanaan pembangunan konstruksi. Setiap badan usaha yang akan melakukan pekerjaan konstruksi harus memiliki tenaga ahli yang berkualitas di bidangnya. Tenaga ahli ini dipersyaratkan memiliki pengakuan formal yang terdaftar di Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi / LPJK dan tertuang dalam sebuah sertifikasi yang dinamakan Sertifikat Keahlian. Badan usaha yang akan melakukan registrasi dan sertifikasi Izin Usaha Jasa Konstruksi, harus memenuhi persyaratan memiliki tenaga ahli yang bersertifikat / SKA sesuai bidang dan kualifikasi perusahaan. Tenaga ahli tersebut akan ditetapkan oleh badan usaha sebagai Penanggung Jawab Teknik / PJT atau Penanggung Jawab Bidang / PJB. Pengajuan permohonan registrasi tenaga ahli konstruksi di tujukan ke LPJK melalui Asosiasi Profesi yang di akreditasi LPJK dan berwenang melakukan validasi dan verifikasi permohonan SKA, penilaian klasifikasi dan kualifikasi. SKA dibutuhkan oleh badan usaha disesuaikan dengan kualifikasi badan usaha serta bidang usaha yang dijalankan.

Kualifikasi Sertifikat Keahlian (SKA)

  1. SKAAhli Muda
Untuk mendapat Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi Muda, seseorang harus memenuhi kriteria sebagai berikut:
  • Minimal Lulusan Teknik D3 sesuai bidang dengan masa pengalaman min. 5 tahun, atau
  • Lulusan Teknik S1 sesuai bidang dengan masa pengalaman min, 2 tahun.
  • Lulusan Teknik S2 sesuai bidang dengan masa pengalaman min, 1 tahun
  1. SKAAhli Madya
Untuk mendapat Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi Madya, seseorang harus memenuhi kriteria sebagai berikut:
  • Minimal Lulusan Teknik S1 sesuai bidang dengan masa pengalaman min. 7 tahun, atau
  • Lulusan Teknik S2 sesuai bidang dengan masa pengalaman min. 2 tahun
  1. SKAAhli Utama
Untuk mendapat Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi Utama, seseorang harus memenuhi kriteria sebagai berikut:
  • Minimal Lulusan Teknik S1 sesuai bidang dengan masa pengalaman min. 12 tahun, atau
  • Lulusan Teknik S2 sesuai bidang dengan masa pengalaman min. 5 tahun.

Masa Berlaku Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi

Masa berlaku SKA adalah selama 2 (dua) tahun sejak SKA tersebut dikeluarkan.

Contoh Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi

 

Syarat pembuatan Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi

  • Poto Copy KTP
  • Poto Copy NPWP
  • Poto Copy Ijazah (minimal D3)
  • Daftar Riwayat Hidup – CV (Curriculum Vitae)
  • Pas Photo Berwarna Ukuran 3×4 sebanyak 3 lembar

Asosiasi penerbit Sertifikat keahlian 601 Ahli Manajemen Konstruksi

SKA (Sertifikat keahlian) dikeluarkan oleh Asosiasi profesi yang ter-AKREDITASI LPJK. Asosiasi profesi ter-Akreditasi LPJK bertanggung jawab dalam melakukan verifikasi dan validasi tenaga ahli konstruksi yang memenuhi persyaratan kompetensi kerja di bidang jasa konstruksi.
NONAMA ASOSIASISINGKATAN
1ASOSIASI PROFESIONALIS ELEKTRIKAL – MEKANIKAL INDONESIAAPEI
2ASOSIASI PROFESI TENAGA AHLI KONSTRUKSI INDONESIAAPTAKINDO
3ASOSIASI TENAGA AHLI DAN TERAMPIL KONSTRUKSI INDONESIAAPTAKSINDO
4ASOSIASI SUMBER DAYA MANUSIA KONSTRUKSI INDONESIAASDAMKINDO
5ASOSIASI TENAGA TEKHNIK KONSTRUKSI INDONESIAASTEKINDO
6Asosiasi Tenaga Ahli Konstruksi IndonesiaASTAKI
7ASOSIASI TENAGA TEKNIK AHLI DAN TERAMPIL INDONESIAASTTATINDO
8ASOSIASI TENAGA TEKNIK INDONESIAASTTI
9ASOSIASI TENAGA AHLI KONSTRUKSI INDONESIAATAKI
10ASOSIASI TENAGA AHLI KONSTRUKSI NASIONALATAKNAS
11Asosiasi Tenaga Ahli Pemborong IndonesiaATAPI
12GABUNGAN TENAGA AHLI DAN TERAMPIL KONSTRUSKI INDONESIAGATAKI
13HIMPUNAN AHLI TEKNIK KONSTRUKSI INDONESIAHATSINDO
14HIMPUNAN PROFESI TENAGA KONSTRUKSI INDONESIAHIPTASI
15HIMPUNAN PENGEMBANGAN JALAN INDONESIAHPJI
16IKATAN ARSITEK INDONESIAIAI
17IKATAN NASIONAL TENAGA AHLI KONSULTAN INDONESIAINTAKINDO
18PERKUMPULAN TENAGA AHLI PROFESIONAL INDONESIAPERTAPIN
19Tenaga Ahli & Keterampilan NasionalTAKONAS
  Biaya Training dan Sertifikasi Silahkan mengisi form pendaftaran dan menghubungi kontak marketing kami Pembayaran Pembayaran dapat dilakukan dengan transfer ke Bank Mandiri dengan nomor Rekening 137-00-1679503-7 a/n PT Duta Mandiri Nusa *Pembayaran bisa di lakukan dengan cara Down Payment 80% sebelum penyelenggaran training.  Pelunasan 100 % dapat dibayarkan sebelum ujian        

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Hubungi Admin
Selamat kamu terpilih untuk mendapatkan harga promo, hubungi sekarang untuk reedem promo
Verified by ExactMetrics